facebook

Pages

Sabtu, 27 Februari 2010

wujud kebudayaan

F.WUJUD KEBUDAYAAN
Menurut dimensinya kebudayaan mempunyai tiga wujud yaitu
1) Kompleks gagasan,konsep,dan pikiran manusia
Wujud ini disebut sistem budaya,sifatnya abstrak,tidak dapat dilihat dan berpusat pada kepala-kepala manusia yang menganutnya .
2) Kompleks aktivitas
Berupa aktiitas manusia yang saling berinteraksi,bersifat konkrit dapat diamati atau diobservasi
3) Wujud sebagai benda
Aktivitas manusia yang saling berinteraksi tidak lepas dari berbagai penggunaan peralataan sebagai hasil karya manusia untuk mencapai tujuan.
Ketiga wujud kebudayaan tadi,dalam kenyataan kehidupan masyarakat tak terpisa satu sama lain.Kebudayaan ideal dan adat istiadat mengatur dan memberi arah kepada tindakan-tindakan dan karya manusia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar